Sleman Memang Beda, Mengeksplorasi Keunikan Kabupaten Sleman
Plt Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sleman, Abu Bakar. Sleman, cyber-nasional.com – Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sleman, telah menerbitkan sebuah buku yang berjudul ” Sleman Memang Beda Mengeksplorasi Keunikan ” Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) yang memiliki maksud untuk menambah kekhasan koleksi perpustakaan dan mengenalkan profil, sejarah asal mula, tempat – tempat […]